Scroll untuk baca artikel
BeritaDAERAH

Pastikan Perayaan Natal Berjalan Aman dan Kondusif, Anggota Kodim 0427/Way Kanan Adakan Pengamanan

×

Pastikan Perayaan Natal Berjalan Aman dan Kondusif, Anggota Kodim 0427/Way Kanan Adakan Pengamanan

Sebarkan artikel ini

Views: 1.3K

WAY KANAN, JAPOS.CO – Untuk memastikan perayaan natal berjalan dengan aman dan damai anggota Kodim/0427 Way Kanan adakan pengamanan di Gereja Santa Maria, Kampung Argo Mulyo Kecamatan Banjit, Senin (25/12/2020).

Advertisement
scroll kebawah untuk lihat konten

Pengamanan Ibadah Misa bagi Umat Kristiani Misa Natal 2023 di Gereja Santa Maria melibatkatkan gabungan TNI – Polri dengan Jemaah Umat Nasrani yang merayakan sekitar 500 orang.

Dandim 0427/Way Kanan Letkol Inf Aan Fitriadi SIP mengucapkan selamat merayakan hari Natal tahun 2023 kepada jemaat.

Dandim Way Kanan menyampaikan TNI-Polri terus menjaga dan menjamin perayaan Natal berjalan kondusif aman dan damai di wilayah Kodim 0427/ Way Kanan. Selain itu, Dandim meminta semua pihak untuk menjaga menciptakan situasi yang kondusif.

Lanjutnya, Alhamdulillah perayaan Natal di Wilayah Kabupaten Way Kanan berjalan dengan lancar dan seluruh personil yang bertugas tetap pro aktif menjamin keamanan secara penuh berlangsungnya ibadah natal dan tahun baru sesuai yang kita harapkan,tutup Dandim. ( suhaili)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *