Scroll untuk baca artikel
BeritaSumatera Utara

Pawai Prosesi Lilin Tri Suci Meriahkan Perayaan Waisak 2024

×

Pawai Prosesi Lilin Tri Suci Meriahkan Perayaan Waisak 2024

Sebarkan artikel ini

Views: 861

TANJUNGBALAI, JAPOS.CO – Perayaan Tri Suci Waisak 2568 BE/2024 yang dilaksanakan oleh Keluarga Besar Vihara Tri Ratna. Jalan Asahan, Kelurahan Indra Sakti Kecamatan Tanjungbalai Selatan Kota Tanjungbalai pada hari Rabu Tanggal 22 Mei 2024 pukul 19.20 Wib.Pawai yang di ikuti ± 1000 orang tersebut, terdiri dari Pengurus Vihara Tri Ratna Jemaat Vihara Tri Ratna, Siswa – Siswi Sekolah Sisinga Maharaja Marching Band Sekolah Sisingamangaraja. dilepas oleh Walikota Tanjungbalai H. Waris Tholib S.Ag.MM beserta yang turut hadir di depan Rumah Dinas Walikota Tanjungbalai, dengan route : jalan Gereja – jalan Sisingamangaraja – jalan Asahan Vihara Tri Ratna.

Advertisement
scroll kebawah untuk lihat konten

Selama berlangsungnya kegiatan dan perayaan Hari Raya Waisak, di lakukan Pengamanan pawai yang dilaksanakan oleh pihak kepolisian Polres Tanjung balai dan bertujuan untuk memberi rasa aman dan nyaman sehingga pelaksanaan rangkaian kegiatan hari raya Waisak oleh umat Budha berjalan aman dan lancar.

Acara pawai juga di hadiri oleh Walikota Tanjungbalai H.Waris Tholib S.Ag.MM
Danlanal TBA diwakili oleh Letda Laut PM Heppy Lukman Gaol Pembina Yayasan Vihara Tri Ratna sekaligus Wakil Ketua PD. MBI Sumatera Utara, Tony. Kepala BKDPSDM Tanjungbalai Fatmawati SE. MAP Kadis Kominfo Kota Tanjungbalai Andre Nuka SE MM Sekertaris Dishub Tanjungbalai Elvandia SH Ketua TP PKK Tanjungbalai Ny Hj Fatiah Haitami Waris.(RM)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita

Views: 84 SAMOSIR, JAPOS.CO –  Sejumlah Anggota DPRD bersama Plt Bupati Samosir Martua Sitanggang mensahkan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD Tahun 2025 menjadi Peraturan Daerah (Perda) dengan Pagu sebesar Rp…