Views: 308
MUKOMUKO, JAPOS.CO – Waka Polres Mukomuko Kompol Ahmad Muzrin Muzni SH SIK menjadi inspektur upacara dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-78 di lapangan Polres Mukomuko, Kamis (17/8). Peringatan kali ini mengusung tema “Terus Melaju Untuk Indonesia Maju”.
“Dengan momen upacara HUT RI Ke-78 ini, khusus Polres Mukomuko akan terus melakukan pelayanan terhadap masyarakat dengan baik,” singkat Waka Polres.
Upacara berlangsung dengan singkat namun berjalan dengan khidmat hingga selsai.(JPR)