Scroll untuk baca artikel
BeritaHEADLINESUMATERASumatera Barat

Mayor Inf Misno Beri Arahana Dalam Pengamanan Nataru

×

Mayor Inf Misno Beri Arahana Dalam Pengamanan Nataru

Sebarkan artikel ini

Views: 248

PADANG, JAPOS.CO – Dalam rangka pengamanan Natal dan akhir tahun 2022 serta menyambut tahun baru 2023, Danramil Koramil 01/PBU Kodim 0312/Padang, Mayor Inf. Misno memberikan arahan kepada petugas pos pengamanan Natal dan tahun baru.

Advertisement
scroll kebawah untuk lihat konten

Selasa (27/12/2022), bertempat di jalan Bundo Kanduang di depan Hotel Kyriad Bumi, Mayor Inf.Misno memberikan arahan kepada anggota Koramil 01/PBU dan juga kepada tim gabungan lainnya.

Dalam rangka pengamanan tersebut, selain dari Koramil 01/PBU Kodim 0312/Padang, juga ikut gabungan dari satpol PP  Padang, tim kesehatan dari puskesmas, anggota Dishub Kota Padang dan anggota Polri.

Disampaikan Mayor Inf. Misno, pos pengamanan ini bertujuan untuk mengamankan warga masyarakat, khususnya umat Nasrani yg akan merayakan Natal. Dan juga bagi warga masyarakat yang akan merayakan tahun baru 2023. Dengan adanya pos pengaman ini, di harapkan situasi menjadi lebih kondusif dan tertib sehingga masyarakat dapat dengan khimad merayakan Natal dan tahun baru.”

Mayor Inf. Misno Danramil menekankan kepada anggota pos pengaman agar meningkatkan kewaspadaan dalam tugas mengamankan Natal dan tahun baru. Jaga kesehatan dan berkonsentrasi dalam melaksanakan tugas, pungkas Mayor.Inf Misno.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita

Views: 59 KETAPANG, JAPOS.CO – Peningkatan Pembangunan Pertanian dikecamatan merupakan salah satu tugas stakeholder pembangunan pertanian di kecamatan terutama BPP dan pihak pihak terkait lainnya, berbagai hal dilakukan untuk mendukung keberlangsungan…